• SMP YPM 4 BOHAR
  • BY RELIGY BE SMART

INFORMASI SEPUTAR KBM RAMADHAN 1446 H DI SMP YPM 4 BOHAR TAMAN

Puji syukur Alhamdulillah, semoga Allah SWT yang senantiasa memberi kenikmatan iman dan Islam, sehingga kita tegolong orang-orang yang beriman dan senantiasa bahagia bersama keluarga tercinta. Shalawat dan salam untuk Nabi Muhammad SAW. yang telah membawakan risalah-Nya. Bulan Ramadan merupakan bulan suci yang didalamnya umat islam diperintahkan untuk menunaikan ibadah puasa dan ibadah lainnya seperti tadarus Alquran, salat tarawih, bersedekah dan kajian agama. Pada saat yang sama, kegiatan pendidikan juga penting untuk tetap dilaksanakan dalam rangka meningkatkan kualitas belajar dan memenuhi capaian pembelajaran. Setelah bulan Ramadan berakhir, pada tanggal 1 Syawal umat Islam melaksanakan ibadah Idul fitri dan merayakan bersama keluarga dan masyarakat.

Berdasarkan Surat Edaran Yayasan Pendidikan dan Sosial Ma`arif nomor 1047/A-1/YPM/II/2025 tentang KBM Ramadhan, maka kami informasikan bahwa  :

1. Libur Awal Puasa Ramadhan 1446 H di mulai tanggal 27 Februari 2025 s.d. 5 Maret 2025.

2. Masuk kembali pada tanggal 6 Maret 2025.

3. KBM Ramadhan 1446 H, dilaksanakan pada tanggal 6 s.d. 19 Maret 2025.

4. Pengumpulan  zakat  fitrah  dilaksanakan  mulai  tanggal  10 s.d. 15 Maret 2025.

5. Jadwal pengambilan zakat fitrah, dilaksanakan pada tanggal 19 s.d 20 Maret 2025.

6. Libur sekitar Hari Raya Idul Fitri, tanggal 21 Maret 2025 s.d. 8 April 2025.

7. Masuk sekolah kembali tanggal 9 April 2025.

8. Selama bulan ramadhan ini, Orang tua diharapkan memantau, mengawasi, dan membimbing putra putrinya agar senantiasa berperilaku hidup sehat,  memelihara wudlu,  tadarus Al-Qur`an, sholat, puasa selama bulan ramadhan,  berdzikir  dan  memohon pertolongan pada Allah SWT.

"SLOW LIVING RAMADHAN ALA - ALA YPM"

 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
KEGIATAN MEGENGAN DAN DO`A BERSAMA SMP YPM 4 BOHAR TAHUN 2025

Di Provinsi Jawa Timur, khususnya Kecamatan Sidoarjo, terdapat tradisi dalam menyambut bulan suci Ramadhan yang disebut megengan. Megengan merupakan suatu kegiatan yang dilakukan untuk

26/02/2025 15:15 - Oleh Administrator - Dilihat 580 kali
KEGIATAN RO`AN AKBAR SMP YPM 4 BOHAR TAHUN 2025

Menyambut datangnya Bulan Ramadhan 1446 H, semua peserta didik di SMP YPM 4 Bohar Kec. Taman Kab. Sidoarjo menggelar kegiatan ro`an akbar atau kegiatan bersih-bersih bersama atau g

25/02/2025 15:20 - Oleh Administrator - Dilihat 494 kali
KEGIATAN MENYAMBUT DATANGNYA BULAN RAMADHAN 1446 H

Puji syukur Alhamdulillah, semoga Allah SWT yang senantiasa memberi kenikmatan iman dan Islam, sehingga kita tegolong orang-orang yang beriman dan senantiasa bahagia bersama keluarga te

24/02/2025 08:30 - Oleh Administrator - Dilihat 493 kali
KEGIATAN ASESMEN SUMATIF TENGAH SEMESTER GENAP DAN SUMATIF AKHIR TAHUN SEMESTER GENAP

Puji Syukur kepada Allah SWT., teriring doa semoga kita selalu sukses dalam amaliyah sehari-hari. Selanjutnya kami beritahukan kepada Bapak/Ibu Wali Peserta Didik Kelas VII, VIII, dan I

17/02/2025 15:30 - Oleh Administrator - Dilihat 571 kali
KEGIATAN KEMAH WISATA TAHUN 2025

Kegiatan Kemah Wisata merupakan salah satu program unggulan dari SMP YPM 4 Bohar. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada tanggal 3 s.d. 5 Februari 2025 bertempat di Bumi Perkemahan YPM Des

06/02/2025 08:30 - Oleh Administrator - Dilihat 708 kali
KEGIATAN MUNAQASYAH HIFDZIL QURAN KE 5 TAHUN 2025

Yayasan Pendidikan dan Sosial Ma'arif (YPM) Taman Sidoarjo bekerja sama dengan Pondok Pesantren Tahfizhul Qur'an Klinterejo Sooko Mojokerto, menyelenggarakan kegiatan Munaqasyah Hifdzil

03/02/2025 20:00 - Oleh Administrator - Dilihat 635 kali
MEMPERINGATI HARI JADI KABUPATEN SIDOARJO KE 166

SELAMAT HARI JADI KABUPATEN SIDOARJO KE-166(31 JANUARI 1859- 31 JANUARI 2025)   Hari jadi Kabupaten Sidoarjo diperingati pada tanggal 31 Januari. Pada tahun ini, Kabupaten Sidoar

31/01/2025 08:00 - Oleh Administrator - Dilihat 494 kali
KEGIATAN ZIARAH WALI 5 TAHUN AJARAN 2024/2025

Kegiatan Ziarah Wali 5 merupakan salah satu program unggulan dari SMP YPM 4 Bohar Kec. Taman Kab. Sidoarjo. Ziarah Wali 5 adalah kegiatan mengunjungi lima makam wali yang berada di

14/11/2024 22:55 - Oleh Administrator - Dilihat 540 kali
PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2024

Memperingati Hari Pahlawan setiap tahun yang jatuh pada tanggal 10 November setiap tahun. Hal ini adalah untuk mengenang kembali jasa dan perjuangan para pahlawan yang telah berjuang

10/11/2024 01:05 - Oleh Administrator - Dilihat 636 kali
KEGIATAN LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA (LDKS) OSIS SMP/MTs SE-YPM

Setelah terpilihnya Ketua OSIS dan Wakil Ketua OSIS Masa Bakti 2024/2025 beserta jajaran pengurus OSIS lainnya se-YPM. Forum Komunikasi Kepala Sekolah (FKKS) Se-YPM, menyelenggarakan

03/11/2024 22:30 - Oleh Administrator - Dilihat 569 kali